Sunday, March 20, 2011

Law of Attraction

 


1) LAW OF ATTRACTION (LoA) adalah hukum yg menarik sekali. LoA mulai dikenal ke seluruh dunia saat buku "The Secret" keluar.

2) LoA mengatakan bhw kita adalah MAGNET hidup yg menarik segala sesuatu yg "sama" dgn PIKIRAN DOMINAN kita

3) Kita "menarik" orang², situasi, keberuntungan, ketidakberuntungan, segalanya. Hanya dgn PIKIRAN DOMINAN kita

4) LoA bisa menjelaskan, apa yg terjadi di kehidupan, bisnis, pekerjaan, keluarga, adalah buah dari PIKIRAN kita sendiri

5) Semua yg ada dalam kehidupan kita sekarang, telah kita "tarik" ke diri kita, krn CARA BERPIKIR kita

6) Coba sejenak lihat apa saja yg ada dlm hidup kita. Semua yg baik, yg kurang baik, apapun itu, kitalah sendiri yg "menariknya"

7) Banyakkah hal² yg kurang baik dlm kehidupan kita?? Mau tau gimana cara mengubahnya?? Mau? Mau? Mau?

8) Yup, semua yg ada dlm hidup kita bisa kita ubah menjadi jauuuuuh lebih BAIK. Dengan apa? Dengan mengubah CARA BERPIKIR

9) Misalnya: Seseorang yg selalu berpikir akan KESUKSESAN FINANSIAL & sangat² menginginkannya, ia menciptakan ENERGI POSITIF

10) ENERGI itu akan "menarik" Orang², ide², kesempatan², yg akan membantu mewujudkan KESUKSESAN FINANSIAL tsb

11) Ini berlaku juga thd kesuksesan yg lain.. Keluarga, kesehatan, agama, sosial, pekerjaan, spiritual. Semuanya

12) Lihatlah hal² BAIK yg ada dlm kehidupan kita.. Ucapkanlah SELAMAT kpd diri anda krn telah "menariknya" ke hidup anda

13) Sementara utk hal² yg kurang baik? Mereka ada karena cara BERPIKIR kita yg kurang baik. Anda mau mengubahnya?

14) Ambil tanggung jawab penuh atas hal² yg akan anda dapatkan dan mulailah BERPIKIR akan hal² yg baik

15) Dgn BERPIKIR POSITIF, maka kita akan menarik hal² POSITIF ke dlm hidup kita. Yuuk mariii..

Demikian sharing dari @MotivaTweet si burung super :)

No comments:

Post a Comment